Kemampuan literasi usia dini ( Early Literacy skill ) terdiri dari:
1. Tanggap fonetik–Kemampuan
mendengar dan terlibat dengan bunyi dari sebuah kata;
2. Pengetahuan tentang huruf –
Mengenal semua huruf dan bunyinya dan paham bahwa huruf berbeda satu sama lain;
3. Perkembangan kosa-kata –
Mengetahui banyak nama-nama benda dan
kegiatan;
4. Tanggap materi cetak –
Mengenal materi cetak di lingkungannya,
mengetahui bagaimana memperlakukan buku dan mengetahui bagaimana mengikuti
kata-kata tertulis dalam sebuah halaman;
5. Ketertarikan pada materi cetak –
Mempunyai ketertarikan dan memperoleh kesenangan dari buku;
6. Kemampuan menjelaskan dan
menceritakan – Dapat
menjelaskan sesuatu, kejadian dan menceritakannya.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar