Jumat, 19 November 2021

cara membuat anakan guppy lebih banyak jantannya dari pada betina secara alami

 



Selamat siang guys 

Berikut ini adalah cara kami iwak_cethoel farm fish dalam beternak guppy 

1. pilihlah induk yang masih virgin betina atau jantannya. kami sarankan cari yang line jelas agar tidak terjadi perubahan strain di anakannya 

2. kawinkanlah saat berumur 4 bulan dengan lebih banyak jantan dari pada betina misal jantan 5 betina 2 . dalam proses kawin ini membutuhkan waktu 2 sampai 4 minggu 

3. setelah 1 bulan pisahkan betina di tank khusus untuk beranak. anakan pertama. baiknya kalia menyediakan 3 tank guys. karena guppy itu sekali kawin bisa beranak sampai 3 kali dengan jarak beranak anatar 21 hari sampai 1 bulan. 

    ditempat kami ikan betina hanya kami gunakan 1x kawin guys, stelah anakan ke 3 maka kami anggap afkir . untuk jantan kami gunakan 3 bulan saja untuk mengawini betina-betina yang telah siap. 


4. pisahkan jantan dan betina saat umur 3 minggu atau 1 bulan agar mereka tidak kawin dini. biasanya akan 70 persen jantan jika induknya berumur 4 bulan up. tp bs juga beda guys banyak faktor. 

5. setelah umur 2 bulan pisahkan lagi guys yang bagus dan yang sangat bagus. kemudian berikan perlakuan khusus untuk jantan dan betina yang dianggap bagus untuk jadi calon indukan. sisanya bisa dibesarkan dalam tank besar sesama jantan atau betina. 


yah itulah cara kami ternak y guys . karena tujuan awal cetak jantan maka untu sebagian besar betina yang tidak lolos jadi calon indukan bisa diberikan kepada predator. 


salam santun 

iwak cethoel farm fish  

2 komentar: